Jangan Kecewa Kalau Kamu ditinggalkan Temanmu
YOUTHOSANA+19 September 2020
Lagu Penyembahan
Dengan Mu Tuhan
Doa Pembukaan
Lagu Firman
Jadikan Aku Indah
Doa Firman

Firman Tuhan
Kejadian 40 : 14-15 ; 23
40:14 Tetapi, ingatlah kepadaku, apabila keadaanmu telah baik nanti, tunjukkanlah terima kasihmu kepadaku dengan menceritakan hal ihwalku kepada Firaun dan tolonglah keluarkan aku dari rumah ini. 40:15 Sebab aku dicuri diculik begitu saja dari negeri orang Ibrani dan di sinipun aku tidak pernah melakukan apa-apa yang menyebabkan aku layak dimasukkan ke dalam liang tutupan ini.” 40:23 Tetapi Yusuf tidaklah diingat oleh kepala juru minuman itu, melainkan dilupakannya.
Renungan
Jangan Kecewa Kalau Kamu ditinggalkan Temanmu
Saat Teduh
Sujud di AltarNya
Doa Persembahan & Doa Syafaat
Pokok-Pokok Doa
- Berdoa untuk Bangsa kita yang saat ini sedang fokus dalam penanganan Covid dan Pemulihan ekonomi.
- Berdoa Juga terkhususnya Bali dalam pemulihan ekonomi.
- Mari Kita Berdoa untuk saudara dan temen – temen pemuda yang saat ini dalam kelemahan tubuh, agar dipulihan dan disembuhkan Tuhan.
- Berdoa Untuk Keluarga terutama untuk kesehatan orang tua kita.
- Tutup dengan Doa Bapa Kami